Minggu, 03 Januari 2010

Resep Masakan (Makan Malam Khas Argentina)

Didunia ini kaya akan resep masakan yang dijamin sangat enak-enak. Terutama bagi pencinta makanan ala Argentina, di sini anda bias mencoba resep yang saya jamin membuat anda ketagihan,,Resep ini dikutip dari tabloid NYT dan anda harus mencobanya. Ikuti cara di bawah ini.

Sosis Dan Daging PanggangBahan:
1. Daging Tanpa lemak 300g Potong lebar memanjang
2. Sosis sapi 3 potong
3. Sosis bratwurst 3 buah
4. Keju 100g potong bentuk kotak
5. French bread 1 buah, potong-potong
6. Mentega 2 sdm
7. Saus barbeque 4 sdm

Cara Membuat:
1. kerat-kerat sosis tapi jangan sampai putus
2. campur sosis, daging, keju dan Saus barbeque. Aduk hingga tercampur rata. Diamkan selama 30 menit agar saus meresap
3. Bakar sosis, daging dan keju hingga warnanya kecoklatan dan sedikit gosang . angkat
4. Olesi French bread dengan mentega lalu baker sebentar . Angkat
5. Sajikan Sosis, daging baker dan keju baker dengan pelengkap roti baker



Tidak ada komentar:

Posting Komentar